EMAIL: PASSWORD:
Front Office
UPT. PERPUSTAKAAN
Universitas Esa Unggul


Kampus Emas UEU - Jakarta Barat

Phone : 021-5674223, ext 282
Fax :
E-mail : [email protected]
Website : http://library.esaunggul.ac.id

Support (Customer Service) :
[email protected]








Welcome..guys!

Have a problem with your access?
Please, contact our technical support below:
LIVE SUPPORT


Astrid Chrisafi




! ATTENTION !

To facilitate the activation process, please fill out the member application form correctly and completely
Registration activation of our members will process up to max 24 hours (confirm by email). Please wait patiently

Still Confuse?
Please read our User Guide

Keyword
Mode
Expanded Search (for Free text search only)
 

UEU » Master Theses » Magister Administrasi RS
Posted by [email protected] at 11/10/2021 15:53:17  •  535 Views


PENGARUH STRES KERJA DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP TURNOVER INTENTION DENGAN KOMITMEN ORGANISASIONAL SEBAGAI VARIABEL MEDIASI

Created by :
IRODATUL HUSNAH ( 20170309124 )



SubjectPELAYANAN KESEHATAN
PERAWAT
KINERJA
Alt. Subject HEALTH SERVICES
NURSE
PERFORMANCE
Keywordstress kerja
lingkungan kerja
komitmen organisasional
turnover intention

Description:

Rumah sakit (RS) merupakan suatu instansi yang bergerak dibidang pelayanan kesehatan yang sifatnya komplek. Didalam organisasi ini dibutuhkan SDM yang berkompeten di bidangnya, salah satunya Perawat. Perawat sebagai tombak SDM yang mempunyai tanggung jawab dan kewenangan dalam memberikan pelayanan terhadap pasien selama 24 Jam. Dalam rangka mempertahankan karyawan yang berkualitas, organisasi harus memenuhi semua hak para karyawan yang telah memenuhi kewajibannya serta menciptakan kondisi yang nyaman bagi para karyawan. Jika organisasi ini tidak dapat memenuhinya maka karyawan tersebut akan berniat melakukan tindakan keluar dari pekerjaannya (turnover).Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh stres kerja dan lingkungan kerja terhadap turnover intention melalui komitmen organisasional sebagai variabel mediasi. Jenis penelitian ini dilakukan dengan menggunakan pendekatan penelitian kuantitatif dan dengan menggunakan pendekatan eksplanatori kausalitas. Populasi pada penelitian ini berjumlah 110 orang yang merupakan seluruh perawat/karyawan yang berada di Poliklinik instalasi Rawat Jalan RSPK. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah sampel jenuh, sehingga seluruh populasi yang ada dijadikan sampel penelitian. Metode analisis data penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda untuk menguji pengaruh antar variabel penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Terdapat pengaruh negatif dan signifikan antara stres kerja terhadap komitmen organisasional, hal ini berarti jika stres kerja tinggi maka komitmen organisasional rendah. 2) Terdapat pengaruh positif dan signifikan antara lingkungan kerja terhadap komitmen organisasional, hal ini berarti jika lingkungan kerja meningkat maka komitmen organisasional juga akan meningkat. 3) Terdapat pengaruh positif dan signifikan antara stress kerja terhadap turnover intention, hal ini berarti jika stres kerja tinggi maka turnover intention juga akan meningkat. 4) Terdapat pengaruh negatif dan signifikan antara lingkungan kerja terhadap turnover intention, hal ini berarti jika lingkungan kerja tinggi maka turnover intention rendah. 5) Terdapat pengaruh negatif dan signifikan antara komitmen kerja terhadap turnover intention, hal iniberarti jika komitmen organisasional tinggi maka turnover intention turun. 6) Komitmen organisasional dapat memediasi pengaruh antara stres kerja dan lingkungan kerja terhadap turnover intention.

Contributor:
  1. Dr. Hasyim, SE, MM , M.Ed
  2. Dr. dr. Supriyantoro. SpP, MARS
Date Create:11/10/2021
Type:Text
Format:pdf
Language:Indonesian
Identifier:UEU-Master-20170309124
Collection ID:20170309124


Source :
Master Theses of Hospital Administraion

Relation Collection:
Fakultas Ilmu-Ilmu Kesehatan

Coverage :
Civitas Akademika Universitas Esa Unggul

Rights :
@2021 Perpustakaan Universitas Esa Unggul


Publication URL :
https://digilib.esaunggul.ac.id/pengaruh-stres-kerja-dan-lingkungan-kerja-terhadap-turnover-intention-dengan-komitmen-organisasional-sebagai-variabel-mediasi-22077.html




[ Free Download - Free for All ]

  1.  UEU-Master-22077-cover.Image.Marked.pdf - 1303 KB
  2.  UEU-Master-22077-halaman pengesahan.Image.Marked.pdf - 235 KB
  3.  UEU-Master-22077-halaman persetujuan.Image.Marked.pdf - 206 KB
  4.  UEU-Master-22077-halaman pernyataan.Image.Marked.pdf - 250 KB
  5.  UEU-Master-22077-abstrak.Image.Marked.pdf - 1370 KB
  6.  UEU-Master-22077-kata pengantar.Image.Marked.pdf - 1356 KB
  7.  UEU-Master-22077-daftar isi.Image.Marked.pdf - 1440 KB
  8.  UEU-Master-22077-daftar tabel.Image.Marked.pdf - 1369 KB
  9.  UEU-Master-22077-daftar gambar.Image.Marked.pdf - 1287 KB
  10.  UEU-Master-22077-daftar pustaka.Image.Marked.pdf - 1438 KB
  11.  UEU-Master-22077-lampiran.Image.Marked.pdf - 1290 KB
  12.  UEU-Master-22077-bab1.Image.Marked.pdf - 1482 KB

[ FullText Content - Please, register first ]

  1. UEU-Master-22077-bab2.Image.Marked.pdf - 1887 KB
  2. UEU-Master-22077-bab3.Image.Marked.pdf - 1809 KB
  3. UEU-Master-22077-bab4.Image.Marked.pdf - 2129 KB
  4. UEU-Master-22077-bab5.Image.Marked.pdf - 1464 KB

 10 Similar Document...

     No similar subject found !

 10 Related Document...






HELP US !
You can help us to define the exact keyword for this document by clicking the link below :

intention , kerja , komitmen , komitmen organisasional , lingkungan , lingkungan kerja , organisasional , stress , stress kerja , turnover , turnover intention



POLLING

Bagaimana pendapat Anda tentang repository kami ?

Bagus Sekali
Baik
Biasa
Jelek
Mengecewakan




155170041


Visitors Today : 1
Total Visitor : 1970032

Hits Today : 5380
Total Hits : 155170041

Visitors Online: 1


Calculated since
16 May 2012

You are connected from 172.17.121.29
using Mozilla/5.0 AppleWebKit/537.36 (KHTML, like Gecko; compatible; ClaudeBot/1.0; [email protected])


UEU Digital Repository Feeds


Copyright © UEU Library 2012 - 2024 - All rights reserved.
Dublin Core Metadata Initiative and OpenArchives Compatible
Developed by Hassan